Di Desa pun Bisa Serasa Kota I KONTAN Jelajah Infrastruktur Berkelanjutan
Selasa, 24 September 2024 | 21:35 WIB

KONTAN - https://www.kontan.co.id/ Perkembangan teknologi membuat transformasi digital makin tak bisa dibendung. Transformasi digital pun merambah ke berbagai aspek kehidupan. Penggunaan teknologi memang sudah banyak memudahkan berbagai pekerjaan. Sayangnya kemudahan tersebut belum bisa dirasakan semua orang. Salah satunya masyarakat Indonesia di kawasan terdepan, tertinggal dan terluar (3T). Lokasi geografis yang sulit menciptakan pekerjaan rumah berat untuk pemerintah bisa menyediakan akses internet bagi mereka. Di Provinsi Sulawesi Utara misalnya, ada sejumlah kawasan 3T yang butuh perhatian untuk mendapatkan jaringan internet. Penduduk di kawasan 3T, tentu punya hak yang sama untuk bisa meningkatkan taraf hidupnya dengan bantuan dunia maya. Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik Provinsi Sulawesi Utara, Evans Steven Liow, mengungkapkan kepada Tim Jelajah Ekonomi Infrastruktur Berkelanjutan KONTAN pada Senin (26/8). #kontantv #kontan #kontannews #jelajahinfrastrukturberkelanjutan #kontanjelajahekonomi #satria1 #satelit #bts #menara #satelitbumi #desa #daerah #kawasan #3T #kawasan #kepulauan #talaud #ujung #utara #indonesia #internet #jaringan #infrastruktur #pembangunan #transformasidigital #telekomunikasi #informasi #minahasautara _____________________ Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/ Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/ Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Jelajah Ekonomi Infratruktur Berkelanjutan
Didukung oleh:
Barito Renewble
Pertamina
PLN
KB Bank
Mayapada
BNI
Rukun Raharja
Kementerian PUPR
Bank Syariah Indonesia
Bank BRI
Bank Mandiri
J Trust Bank
Official Airlines:
Barito Renewble