Melihat Penjualan Daging Ekstrem di Pasar Beriman I KONTAN
Jumat, 11 Oktober 2024 | 17:11 WIB

KONTAN - https://www.kontan.co.id/ Pasar Beriman Tomohon beroperasi sejak tahun 2007. Ada satu area khusus yang menjual daging-daging ekstrem. Daging hewan yang tak umum untuk dikonsumsi dan diperjualbelikan, seperti anjing dan kucing. Selain itu, dijual juga berbagai macam hewan lainnya, mulai dari ular sawah, kelelawar, hingga tikus. Bagi warga setempat, memakan daging selain sapi, ayam, atau babi merupakan tradisi turun temurun dan diperbolehkan oleh agama orang Minahasa. Dan juga sebagai simbol mempererat kekerabatan. Hingga kini, Pasar Beriman Tomohon juga masih menjual daging anjing dibanderol Rp 60.000 per kilogram. #kontantv #kontan #kontannews #jelajahinfrastrukturberkelanjutan #kontanjelajahekonomi #pasarberiman #pasartradisional #pasar #hewan #binatang #ekstrem #sulawesiutara #tomohon _____________________ Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/ Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/ Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Jelajah Ekonomi Infratruktur Berkelanjutan
Didukung oleh:
Barito Renewble
Pertamina
PLN
KB Bank
Mayapada
BNI
Rukun Raharja
Kementerian PUPR
Bank Syariah Indonesia
Bank BRI
Bank Mandiri
J Trust Bank
Official Airlines:
Barito Renewble